Streaming Indonesia Terancam Gagal Tampil di SEA Games 2025
Indonesia Terancam Gagal Tampil di SEA Games 2025
Link terkait:
https://www.suara.com/bola/2025/12/09/092553/selamat-tinggal-sea-games-2025-timnas-indonesia-kemungkinan-besar-tersingkir
Timnas Indonesia U-22 kini menghadapi situasi genting dan kemungkinan besar mustahil untuk lolos ke babak semifinal SEA Games 2025.
Hasil minor pada pertandingan perdana melawan Filipina menempatkan posisi Skuad Garuda Muda pada risiko tersingkir.
Timnas Indonesia U-22 harus mengakui keunggulan Filipina dengan skor tipis 0-1, memperburuk hitung-hitungan mereka.
#Filipina #seagames2025 #TimnasIndonesiaU-22
Host/Video Editor: Tyas/Mutia
===================================
Homepage:
https://www.suara.com
Facebook Fan Page:
https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:
https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter:
https://twitter.com/suaradotcom
